Minggu, 30 Agustus 2015

Masak ala anak kost Oseng bunga pepaya

Hasil blusukan di pasar sunter,di bela belain nyebrang sungai yang aroma sungguh aduhaiiii...
Oseng kembang kates
Bahan
Sejumput bunga pepaya,bersihkan (rebus sebentar saja campur garam )
Wortel di iris tipis panjang,
Brokoli,tomat,daun bawang cuci potong-potong
Sejumput teri medan ( teri papua juga boleh )
Sosis di iris

Bumbu
Cabe rawit di iris serong,bawang merah,bawang putih juga di iris
Lengkus di geprak,garam

Caranya
Bumbu semua di tumis sampai harum masukkan semua bahan tambahkan air masak dengan api sedang,kalo menurut saya lebih enak kalo nyemek-nyemek alias airnya masih sedikit.

Sajikan dengan Nasi yang masih anget hmmmmm....maknyussss.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar